Kembali ke Artikel
Yuk Cari Tau, Pengertian Web Server dan Apa Aja Fungsinya via freepik.com
12 Apr/2018

Yuk Cari Tau, Pengertian Web Server dan Apa Aja Fungsinya

Pernah denger gak sih apa itu Web Server? Sebagian dari kamu mungkin pernah mendengarnya namun tidak tau pasti apa itu Web Server. Hampir semua orang membayangkan bahwa web server ini sebagai server fisik penyimpan suatu website, namun anggapan itu kurang tepat.

Dipansir dari beberapa sumber bahwa Web Server adalah sebuah software penyedia layanan akses kepada user melalui protokol komunikasi HTTPS dan HTTP pada suatu website, dimana web tersebut diakses para user melalui web browser seperi Google chrome, Opera, Firefox dan lainnya.

Secara garis besar, fungsi web server adalah mentranfer file website yang diakses oleh para pengunjung melalui protokol komunikasi yang ditentukan. Sebagai contoh cara kerja web server sebagai berikut.

  • Ketika para pemakai website meng akses melalui browser, pada saat itu para penguna akan meminta atau mengunduh suatu halaman website berupa tulisan, gambar-gambar maupun video yang ada pada web server.
  • Setelah itu server sebagai penyedia layanan akan merespon dengan mengirim file, gambar dan halaman website yang diminta pengguna website tersebut. Server mampu menerima maupun menolak permintaan pengguna jika halaman web yang diminta tidak tersedia pada server.

Di zaman yang serbah canggih dan serba ada ini banyak sekali aplikasi atau software Web Server yang beredar di internet. Pemilihan software web server juga tidak bisa sembarangan, karena harus disamakan dengan provider hosting yang sedang kamu gunakan. Nah begitulah sedikit penjelasan mengenai web server dan apa saja manfaatnya. Semoga bermanfaat.

Artikel Lainnya


Alasan di Balik Kebutuhan Website Ecommerce Yang Semakin Meningkat

Alasan di Balik Kebutuhan Website Ecommerce Yang Semakin Meningkat

Bisnis online saat ini memang sedang menjadi tren tersendiri. Perkembangannya pun cukup pesat. Ini...

 

Hal Tersembunyi Mengenai Jenis Layanan Hosting Web Di Internet

Hal Tersembunyi Mengenai Jenis Layanan Hosting Web Di Internet

Dewasa ini masyarakat yang bermain peran dalam dunia internet seringkali lebih memilih share hosti...

 

Seluk Beluk Search Engine Beserta Kelebihan Dan Kekurangannya

Seluk Beluk Search Engine Beserta Kelebihan Dan Kekurangannya

Search engine atau mesin pencari merupakan salah satu program komputer yang dirancang khusus untuk...

 

5 Strategi Ampuh Pemasaran Online Marketing Yang Wajib Diketahui

5 Strategi Ampuh Pemasaran Online Marketing Yang Wajib Diketahui

Membicarakan online marketing memang tidak pernah ada habisnya. Saat ini online marketing menjadi ...

 

Siap Go Digital, Naik Level
& Banjir Order!

Konsultasi gratis dengan kami!
Tim kami akan menghubungi kamu dengan segera melalui whatsapp.